Halal Bihalal BSMI Kota Blitar

Halal Bihalal BSMI Kota Blitar alhamdulillah berjalan dengan lancar pada tanggal 24 Agustus 2014 di Rumah Makan ayam bakar Bu Mamik Jl Kalimantan 11A. Dalam acara ini dimulai dari pembukaan dan sambutan, sambutan pertama dari BSMI Kota Blitar oleh dr Azhar Anwar, sambutan kedua BSMI Jawa Timur

oleh dr Eko Agus Subagiyo,SpBS dan sambutan terakhir dari walikota blitar yang diwakili bapak asisten walikota Selain itu acara ini dimeriahkan oleh paduan suara dan lawak dari SMK PGRI 3. Terimakasih kepada donatur dan juga instansi yang telah menyukseskan acara Halal Bihalal BSMI Kota Blitar, semoga dengan adanya acara ini dapat terus menjalin silaturohmi dan kita kembali menjadi Fitrah.aamiin

Reply